Untuk fasilitas medis yang menawarkan layanan pemeriksaan kesehatan, Perjanjian Pemeriksaan Medis kami berguna untuk kejelasan dan kepastian antara penyedia layanan dan pasien: Apa saja lingkup pengecekan yang disertakan, berapa biayanya, bagaimana data calon pasien dihimpun sebelum jadwal check up, perlindungan terhadap sampel periksa, hingga kecukupan daya listrik untuk alat-alat yang dioperasikan, keharusan menyediakan tempat untuk tenaga kesehatan maupun parkir bagi mobil rontgen, akses untuk menata ruangan (layout) sebelumnya, jadwal penyerahan/pengiriman hasil periksa, dan sebagainya. Kami harap hal ini memperlihatkan sedetail apa perjanjian yang disusun bagi keperluan Medical Check Up.
Services
Perjanjian Vendorship
Penggunaan jasa vendor atau pemasok saat ini menjadi praktik yang serba lazim, khususnya untuk proses (atau sub-proses) yang terbukti lebih ekonomis jika diserahkan kepada pihak luas (dibanding mengerjakan sendiri). Pemilihan dan penugasan vendor yang terperinci Read more…